Thursday, May 2, 2019

Apakah Anda Merasa Anak Anda Bodoh ? (part 2)


Sang Bujana - Sebelum orang tua memberikan respon, ada baiknya kita mempelajari sebab-sebab serta melakukan identifikasi permasalahan yang terjadi pada anak kita.

Adapun beberapa rujukan yang dapat kita jadikan referensi sebagai pokok identifikasi terhadap anak yang dianggap bodoh tersebut diantaranya :

1. Pahami Karakter Anak
2. Kenali Lebih Jauh Sifat - sifat masing - masing anak
3. Lakukan analisa sederhana tentang bakat anak kita,
4. Asah bakat dan kemampuan masing - masing anak,
5. Pilihkan lingkungan yang tepat dan mendukung bagi bakat anak,
6. Jadilah sahabat anak yang selalu ingin mengerti permasalahan anak,

Disamping beberapa hal tersebut kita juga harus memahami beberapa hal lain, diantaranya :

Menambah wawasan, mencerdaskan kehidupan bangsa.